Lowongan Kerja PT Musashi Auto Parts Indonesia Untuk D3 dan S1
PT Musashi Auto Parts Indonesia merupakan salah satu perusahaan dari Astra Group yang memproduksi komponen transmisi dan mesin dengan teknologi tinggi yang sangat presisi untuk kendaraan roda dua maupun roda empat dengan pasar tujuan domestik maupun mancanegara. Kami juga merupakan bagian dari Musashi Seimitsu Industries Group yang sudah memiliki 16 cabang di seluruh dunia.
Lowongan Kerja PT Musashi Auto Parts Indonesia
Saat ini, PT Musashi Auto Parts Indonesia sedang membuka lowongan kerja untuk lulusan / pendidikan D3 dan S1, agar peluang diterima kerja semakin besar, pastikan bahwa anda telah membaca dengan teliti setiap informasi persyaratan kerja yang dibutuhkan, berikut kami informasikan posisi yang tersedia dan kualifikasinya.
1. Maintenance Technician
Deskripsi Pekerjaan- Corrective & preventive maintenance
- Troubleshooting machine
- Min. D3 Engineering
- Having knowledge in electrical control (CNC, PLC, etc.)
- Able to handle the troubleshooting
- Experienced in Hydraulic or Pneumatic system
- Good analyzing and analytical thinking
- Understanding Energy Conversion
2. Legal & Compliance Officer
Deskripsi Pekerjaan- Membuat dan/atau memeriksa dokumen legal Perusahaan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
- Membuat dan/atau memeriksa seluruh agreement Perusahaan.
- Menyusun database seluruh peraturan perundang-undangan yang berlaku berkaitan dengan kewajiban Perusahaan.
- Melaksanakan audit hukum internal untuk mengukur tingkat kepatuhan Perusahaan terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku.
- Membuat opini hukum terkait isu atau permasalahan yang ada di Perusahaan.
- Mempersiapkan dan/atau memeriksa dokumen yang diperlukan untuk kasus litigasi dan non litigasi
- Mengontrol kewajiban pelaporan Perusahaan termasuk perizinannya (pihak/lembaga yang berwenang) berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
- Melakukan pendampingan/koordinasi ke regulator (Disnaker, Imigrasi, Bea Cukai, Dept Keuangan, Kepolisian, dll) jika dibutuhkan
- Menyiapkan dokumen untuk RUPS
- Pendidikan S1 Hukum
- Lebih disukai jika memiliki lisensi advokat
- Berpengalaman mengoperasikan Sistem OSS & SIINAS
- Memahami dasar-dasar hukum dan perundang-undangan
Batas Waktu
30 September 2023
Cara Melamar
Bagi Anda yang merasa memenuhi kualifikasi diatas dan tertarik untuk mengambil kesempatan bekerja di PT Musashi Auto Parts Indonesia, Anda dapat melamar pekerjaan ini melalui tautan berikut ini.
Lamar Kerja
*Hati-hati terhadap penipuan saat anda melamar pekerjaan, tidak ada biaya apapun saat proses rekrutmen ini berlangsung. Anda dapat menghindari penipuan dengan cara mencermati email dan web yang digunakan untuk lowongan pekerjaan. Perusahaan tidak akan bertanggungjawab apabila terjadi penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, dan hanya para pelamar yang memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan yang akan di proses ke tahap selanjutnya.
Pastikan untuk secara rutin memeriksa sumber informasi ini dan mengirimkan lamaran sesuai dengan persyaratan yang ditentukan dalam setiap lowongan pekerjaan yang Anda minati. Semoga berhasil dalam pencarian pekerjaan Anda!
Lokerlist merupakan sebuah situs informasi lowongan kerja berasal dari sumber-sumber yang jelas serta terpercaya. Kami akan memberikan informasi mengenai lowongan kerja ter-update setiap harinya, mulai dari lowongan kerja yang berasal dari perusahaan BUMN maupun SWASTA.